MENGENAL LEBIH DEKAT 4 PRODUK TERBAIK “CETAPHIL”, SKINCARE UNTUK SEMUA JENIS KULIT
Apa itu Cetaphil ? CETAPHIL merupakan sebuah merek perawatan yang telah dipercaya oleh dokter kulit selama lebih dari 70 tahun. Dikenal karena kekuatan pembersihan nya yang lembut, maka formulanya tetap dipertahankan sejak awal diciptakan pada tahun 1947. Sudah tersedia lebih dari 70 negara dan menawarkan berbagai macam produk sehari-hari mulai dari pembersih, pelembab wajah hingga…
JENIS DAN FUNGSI SKINCARE YANG PERLU ANDA KETAHUI SEBELUM MENGGUNAKANNYA
Skincare atau perawatan wajah mempunyai banyak jenis dan kegunaannya. Selain yang digunakan berdasar jenis kulit, juga dari fungsi skincare itu sendiri. Di zaman sekarang bukan hanya wanita, tapi kaum pria juga mendambakan kulit yang indah dan sehat, ini bisa di peroleh jika kamu rutin melakukan perawatan kulit setiap hari. Tidak perlu harus selalu pergi ke…
MERAWAT KULIT WAJAH YANG BAIK DAN BENAR BERDASARKAN JENISNYA
Karena setiap orang memiliki kulit wajah yang berbeda, maka beberapa jenis kulit wajah membutuhkan perawatan dan perhatian yang lebih dibandingkan jenis kulit yang lain. Oleh karena itu, produk perawatan kulit dibuat dengan formula yang berbeda tergantung jenis kulit. Penggunaan produk perawatan kulit yang tidak sesuai bisa menyebabkan, iritasi, kulit berjerawat, kulit wajah menjadi kering, dan…
KETAHUILAH JENIS KULIT WAJAH KAMU AGAR TIDAK SALAH SAAT MEMILIH SKINCARE
Setiap orang ingin memiliki kulit wajah yang bersih dan sehat agar lebih percaya diri ketika bertemu dengan orang baru. tapi, sudahkah anda mengetahui jenis kulit seperti apa yang anda miliki? Karena seiring bertambahnya usia, jenis kulit wajah yang dimiliki setiap orang berbeda dan bisa berubah. Kulit wajah juga dapat dipengaruhi oleh faktor genetik, penyakit, dan…
Ikuti Blog Saya
Dapatkan konten baru yang dikirim langsung ke kotak masuk Anda.